Example floating
Example floating
MINAHASA RAYAMINAHASA SELATAN

Safari Natal di AmBar, PYR Wakili FDW Bagi Kasih Kepada Lansia di GMIM Imanuel Kabah

×

Safari Natal di AmBar, PYR Wakili FDW Bagi Kasih Kepada Lansia di GMIM Imanuel Kabah

Sebarkan artikel ini

MINSEL, detiKawanua.com – Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Franky Donny Wongkar, SH., diwakili Wakil Bupati Pdt. Petra Yani Rembang, menghadiri kegiatan Ibadah Safari Natal Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Selatan (Minsel) yang digelar oleh Pemerintah Kecamatan Amurang Barat, di GMIM Imanuel Kawangkoan Bawah.

Kegiatan yang telah digelar pada hari Sabtu (04/12/2021) tersebut, juga dirangkaikan dengan penyerahan bingkisan Natal oleh Pemkab Minsel kepada Lansia yang hadir, yang langsung diserahkan oleh Wakil Bupati Pdt. Petra Rembang.

Tampak hadir dalam ibadah tersebut, unsur Forkopimda Minsel, Ketua TP-PKK Minsel sekaligus Anggota DPRD Minsel Ny. Elsje Rosje Wongkar-Sumual, Sekretaris TP-PKK Minsel Ny. Juli Rembang-Wati, Asisten 3 Feybie Pusung, S.Pt., dan Para Jajaran Pemkab Minsel.
(Vandytrisno/tpm)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *