Example floating
Example floating
BERITA TNI

Senyum Gembira Ibu Mariani Saat Dibantu Satgas TMMD

×

Senyum Gembira Ibu Mariani Saat Dibantu Satgas TMMD

Sebarkan artikel ini

Semarang,  detiKawanua.com – Kiprah Satgas TMMD Regular ke 110 di setiap sendi kehidupan di lokasi TMMD sangat dirasakan betul oleh warga desa Ketapang Kecamatan Susukan Kota Salatiga.

TNI yang tanggap akan situasi membuat ibu mariani tersenyum gembira. Hal itu terjadi saat ibu Mariani sedang berbelanja telur dari pasar ketika  motor berhenti  Bu Mariani  mengalami kesulitan untuk menurunkan telur.  Melihat hal tersebut Satgas dengan sigap  langsung datang membantu menurunkan telur.

Ibu Mariani mengucapkan terima kasih kepada bapak TNI yang sudah membantunya menurunkan telur dari motornya ” terima kasih banyak atas bantuannya pak TNI yang sudah membantu membawa telur dari motor sampai ke dalam. Tadi saya belanja telur ke pasar, pas mau turun motor saya seperti mau ambruk, untung saja pak TNI cepat membantu, kalau tidak bisa pecah telur telur saya, “ucapnya. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *